Penguatan Kompetensi, Magister Pendidikan Agama Islam (S2 PAI) gelar Seminar Nasional

Dalam rangka penguatan kompetensi prodi, Program Pascasarjana S2 prodi Pendidikan Agama Islam (PAI) mengadakan seminar nasional dengan tema ” Rekonstruksi Sistem Pendidikan Agama Islam di era digital menuju kampus merdeka”, dengan narasumber ; Prof. Dr. Abdul Mujib, M.Ag. M.Si guru besar bidang Ilmu Psikologi Islam UIN  Syarif Hidayatullah Jakarta. dan Prof. Dr. Hj. Aan Hasanah, M.Ed  Dekan…

Yudisium periode IV Pascasarjana UIN RIL

Senin 21 November 2022, Pascasarjana meluluskan 5 Doktor dan 25 Magister dalam acara yudisium ke-4 Pascasarjana UIN Raden Intan Lampung Tahun 2022 yang dilaksanakan di ruang teater Rektorat UIN Raden intan Lampung, Hadir dalam acara Yudisium Pascasarjana, Wakil Rektor 1 Prof. Dr. H. Alamsyah, M.Ag mewakili Rektor, Kepala Biro AAAK Dr. Abdurahman, Direktur Pascasarjana Prof….

Penandatanganan MoA dan Visitting Professor Program Studi S3 MPI dan S2 MPI

18 November 2022. Menindak lanjuti acara Internasional conference on Advanced Multidisiplinary Studies (IconAIS) 2022 UIN Raden Intan Lampung yang menghadirkan beberapa pembicara dari berbagai negeri yaitu Malaysia, Filipina, Brunei Darussalam, Thailand dan United Kingdom, Program Doktoral (S3) dan magister (S2) Manajemen Pendidikan Islam (MPI) berkesempatan untuk melaksanakan penandatangan memorandun of Agreement (MoA) di Pascasarjana UIN…